Masih ingat dengan lagu ini :
Terpujilah wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup dalam sanubariku
Semua baktimu akan kuukir di dalam hatiku
Sebagai prasasti terima kasihku
Tuk pengabdianmu
Engkau sebagai pelita dalam kegelapan
Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan
Engkau patriot pahlawan bangsa
Tanpa tanda jasa
Lagu yang dipersembahkan bagi para guru Indonesia. Tuk mengenang selalu jasa-jasa nya dalam mendidik tunas2 bangsa.
Lagu yang selalu dikumandangkan setiap tanggal 02 Mei sebagai Hari Pendidikan Nasional.
Banyak kalangan yang mengapresiasi para tenaga pengajar di Indonesia, salah satunya Taman Impian Jaya Ancol.
Secara khusus, dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional, memberikan DISKON hingga 50% bagi para guru, dosen dan tenaga pengajar.
Cukup dengan menunjukkan kartu Identitas yang menyatakan profesi maka diskon akan diberikan secara langsung.
Yukkk… Para pendidik Indonesia, lepaskan penat sesaat dengan berwisata ke Ancol.
Dokumentasi : Taman Impian Jaya Ancol