Penampakan Stasiun Buaran Pasca Renovasi
Hari perdana, Jumat 09 November 2018 saat stasiun Buaran yang baru pindah mulai digunakan. Semua kegiatan operasional KRL Commuter Line sudah dipindahkan di stasiun baru ini. Stasiun Buaran pasca renovasi ini terletak tidak jauh dari […]